Pada halaman ini kita akan belajar menggambar dari tahap yang paling mudah. Saya akan berbagi ilmu secara gratis dengan kalian. Kunci dari keberhasilan dalam belajar menggambar adalah keuletan dan kesabaran. Jadi jangan merasa kecil hati jika merasa tidak mempunyai bakat dalam bidang seni. Karena saya yakin bakat adalah point ke 100 untuk menggapai kesuksesan.
Mari kita mulai latihan pertama dengan menggambar mata.
Hasil jadinya seperti ini |
Hallo...
Pada kesempatan ini sy ingin memberikan tutorial melukis karikatur. Berikut adalah karikatur pesanan dari Bank BNI Jabon, Mojokerto.. yukk... simak langkah demi langkah bagaimana cara melukis karikatur
1. Setelah dibuat sketsa, pertama kita mewarnai bagian wajah terlebih dahulu.
2. langkah kedua hampir sama dengan langkah pertama
3. Setelah meratakan warna pada bagian wajah, jangan lupa membuat detail pada bagian bagian wajah, seperti pada bagian mata, pangkal hidung, bibir, lekukan pipi, dan bagian pinggir wajah. Gunakan warna lebih gelap dari warna dasar, agar wajah nampak terlihat vulume
4. Setelah wajah selesai diwarnai, kini giliran rambut. Buat garis besarnya terlebih dahulu. Perhatikan kemana arah rambut. Buat garis yang mewakili arah rambut. Setelah terbentuk arah rambut. Arsir .
5. Langkah ke lima sama dengan langkah keempat
6. Langkah keenam sama dengan langkah lima
7. Setelah wajah selesai, kini garap bagian badan sesuai dengan selera kalian
Demikian langkah melukis karikatur. Mudah kan teman teman?, kalian bisa mencobanya sendiri di rumah. Ingat... hasil tidak akan didapatkan dalam sekali dua kali... terus mencoba tanpa mengenal lelah adalah kunci keberhasilan dalam melukis Karikatur..
Ok teman2.. selamat mencoba...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar